Cara Mengolah Makanan Renyah? AIR FRYER merupakan alat masak modern yang dapat digunakan untuk menggoreng berbagai jenis makanan, seperti ayam, kentang, sayuran dan makanan beku. Menggoreng makanan dengan air fryer hanya membutuhkan sedikit minyak (1 sdm minyak). Justru minyak yang ada di dalam makanan akan dikeluarkan dan tersaring ke dasar wadah. Air Fryer menghasilkan tekstur […]
Archive | Info Nutrisi RSS feed for this section
Bawa Bekal Apa Ke Sekolah?
Bawa Bekal Apa Ke Sekolah? Dengan membawa bekal, anak-anak tidak jajan dan lapar. Biasakan anak membawa dari rumah dan libatkan mereka dalam memilih makanan untuk dibawa ke sekolah. Bekal anak sekolah ini tidaklah sulit. Berikut tips memilih menu bekal ke sekolah: Buah-buahan dan sayuran dengan aneka warna. Utamakan ada karbohidrat komplek, salada Minuman sehat bisa […]
Apakah Makanan Berlemak Perlu Dihindari?
Apakah Makanan Berlemak Perlu Dihindari? Mengonsumsi makanan berlemak tetap diperlukan untuk menjaga kesehatan. Lemak bermanfaat sebagai sumber energi dan membantu proses penyerapan vitamin A,D, E dan K. Mengonsumsi makanan ini dapat melindungi jantung dan pembuluh darah serta mengurangi resiko terjadinya penyakit jantung. Ada dua jenis lemak yang terdapat pada makanan yaitu lemak jenuh dan lemak […]
Apa Perlunya Makanan Karbohidrat?
Apa Perlunya Makanan Karbohidrat? Manusia memerlukan karbohidrat sebagai sumber energi utama tubuh. Karbohidrat terdiri dari dua jenis, yakni karbohidrat sederhana dan kompleks. Karbohidrat sederhana dicerna tubuh lebih cepat dan bisa kita temui dalam makanan seperti gula dan sirup. Sedangkan karbohidrat kompleks dianggap sebagai pilihan yang lebih baik karena mengandung nutrisi lebih lengkap untuk tubuh. Karbohidrat […]
Cara Makan Buah dan Sayur Setiap Hari?
Cara Makan Buah dan Sayur Setiap Hari? Sayuran dan buah-buahan mempunyai nilai zat gizi yang sama, banyak mengandung vitamin, mineral, serta serat. World Health Organization dan Kementerian Kesehatan RI, telah menentukan porsi makan buah dan sayur yang ideal bagi orang yang sehat. Dalam sehari, anda harus mengonsumsi buah sedikitnya 150 gram buah, semakin beragam buah […]